Manfaat ASI Eksklusif pada Ibu & Bayi 0-24 Bulan Di Posyandu Flamboyan VI Puskesmas Kapasa

Authors

  • Umi Kalsum Stikes Graha Edukasi Makassar
  • Dwi Ghita Stikes Graha Edukasi Makassar

DOI:

https://doi.org/10.59059/jpmis.v1i4.84

Keywords:

ASI Eksklusif, Kandungan ASI, Manfaat ASI, Pengetahuan, Posyandu Flamboyan VI

Abstract

ASI (Air Susu Ibu) merupakan makanan alami yang kaya akan nutrisi lengkap sesuai kebutuhan pertumbuhan dan perkembangan bayi dengan komposisi yang seimbang. Menurut WHO (World Health Organization) dan UNICEF ASI adalah kebutuhan nutrisi yang diberikan kepada bayi usia 0-6 bulan pertama tanpa ada makanan tambahan baik itu berbentuk cairan maupun lainnya. Manfaat ASI untuk ibu adalah mencegah risiko kanker payudara. Tujuan pengabdian masyarakat ini adalah memberi informasi atau pengetahuan kepada masyarakat tentang pentingnya pemberian ASI Eksklusif pada bayi dan ibu. Kegiatan Pengabdian Masyarakat ini dilaksanakan di Posyandu Flamboyan VI dengan menggunakan metode Ceramah dan Tanya jawab seputar tentang ASI kepada Kelompok sasaran. Sebanyak 25 responden (100%), diperoleh 90% responden memiliki pengetahuan dengan kategori baik. Sosialisasi tentang ASI Eksklusif merupakan wujud dalam pemberian informasi kepada setiap ibu yang memiki bayi maupun calon ibu.

 

 

References

Aryotochter, A. A. M., Prameswari, G. N., Azinar, M., Fauzi, L., & Nugroho, E. (2018). Association Between Exclusive Breastfeeding With Health Belief Model In Working Mothers. Indian Journal Of Public Health Research & Development, 9(12).

Ginting, L. M. B., & Besral, B. (2020). Pemberian Asi Ekslusif Dapat Menurunkan Risiko Obesitas Pada Anak Balita. Jurnal Penelitian Dan Pengembangan Kesehatan Masyarakat Indonesia, 1(1).

Hidayah, A., Siswanto, Y., & Pertiwi, K. D. (2021). Riwayat Pemberian MP-ASI Dan Sosial Ekonomi Dengan Kejadian Stunting Pada Balita. Jurnal Penelitian Dan Pengembangan Kesehatan Masyarakat Indonesia, 2(1), 76-83.

Khomsan A. 2000. Teknik Pengukuran Pengetahuan Gizi. Bogor. Jurusan Gizi Masyarakat Dan Sumber Daya Keluarga Fakultas Pertanian Institut Pertanian Bogor

Mursyida, E. 2018. Pentingnya Pemberian Asi Eksklusif Pada Bayi Di Posyandu Bunga Tanjung Desa Tanah Merah. Program Studi Pendidikan Dokter, Universitas Abdurrab. Jurnal Pengabdian Masyarakat Multidisiplin E-ISSN Vol.2 No.3, 2018 2614-7106

Downloads

Published

2022-12-28

How to Cite

Umi Kalsum, & Dwi Ghita. (2022). Manfaat ASI Eksklusif pada Ibu & Bayi 0-24 Bulan Di Posyandu Flamboyan VI Puskesmas Kapasa. Jurnal Pengabdian Masyarakat Indonesia Sejahtera, 1(4), 117–123. https://doi.org/10.59059/jpmis.v1i4.84